FAKTANASIONAL.COM//JAKARTA – Bulan suci Ramadan yang datang sekali dalam setahun hendaknya diisi dengan berbagai kebaikan. Baik memaksimalkan iman diri sendiri hingga berbuat kebaikan untuk orang lain. Sama halnya dengan kantor BRI cabang Warung Buncit, rutin menggelar kegiatan berbagi takjil di ramadan. “Sudah menjadi bentuk kepedulian kami terhadap sesama, salah satu caranya dengan berbagi takjil kepada […]